Pengertian
Proxy adalah suatu aplikasi yang menjadi perantara antara client dengan server, sehingga client tidak akan berhubungan langsung dengan server-server yang ada di Internet.
Latar Belakang
Selain menggunakan firewall L7 Protocol kita juga bisa memblokir situs dengan menggunakan Web proxy untuk melindungi jaringan dari akses yang tidak diinginkan..
Maksud & Tujuan
Untuk mengenal lebih dalam lagi mengenai web proxy...
Hasil Yang diharapkan
Semoga dalam mempraktekkannya tidak ada masalah...
Alat dan Bahan
- Mikrotik
- Winbox
- Kabel LAN
- Laptop
- Referensi
Kurang lebih 20-30 menit ......
Proses Tahapan Pekerjaan
- Masuk Ke menu IP ~ Web Proxy
- Kemudian General ~ Ceklist Enable ~ Port 8080 ~ Chace Administration (situs yang ingin diblokir) misal lazada.com ~ Ceklist lah semua ~ lalu Apply ~ Ok
- Setelah itu Pilih Access ~ Add ~ Dst.Host (situs yang diblok) ~ Action Deny ~ Apply ~ Ok
- Masuk ke IP ~ Firewall ~ NAT ~ General ~ Chain dstnat ~ protocol 6 (tcp) ~ Dst.port 80 ~ Apply ~ Ok
- Action redirect ~ To ports 8080 ~ Apply ~ Ok
- Cek di Browser dengan situs yang anda blok hasilnya seperti ini kalau situs yang saya blok ex:(lazada.com)
Hasil Yang Didapatkan
Dapat memblok situs menggunakan web proxy
Temuan Permasalahan
Sering kali gagal ternyata pada General Chain belum diganti dengan dstnat..
Kesimpulan
Memblokir situs itu perlu tetapi jangan sembarangan dan jangan berlebihan sekiranya jika ingin memblokir situs juga harus berhati-hati.......
Referensi
http://mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=123
SEKIAN & TERIMAKASIHπ π π π π π π
Wassalamu'alaikum Wr.Wb
By:Malinda Sefia Rengganis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Kritik dan Saran :